ON LINE

Followers

SPESIES BARU DITEMUKAN LAGI DI FILIPINA.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Minggu, 10 Juli 2011

Ratusan spesies baru baru ditemukan di Filipina menyusul kegiatan eksplorasi darat dan laut selama 42 hari di Filipina. Kegiatan eksplorasi dilakukan oleh The California Academy of Science menemukan lebih dari 300 spesies baru. Filipina dipilih karena termasuk kawasan kaya akan flora dan fauna yang belum dikenal dan tengah terancam.



Pemimpin ekspedisi, Terrence Gosliner menjelaskan, keanekaragaman bawah laut di Filipina belum tersentuh sehingga setiap kali menyelam atau mendaki gunung, selalu ada spesies baru ditemukan. Salah satu spesies yang ditemukan adalah hiu laut dalam yang bisa menggelembungkan badan dengan mengisi air untuk menakut-nakuti hewan pemangsa lain.


Hiu laut dalam jenis Bigeye Thresher dapat di temukan di daerah laut khatulistiwa dunia dan dapat di temukan di kedalaman 1650 kaki di dasar laut.


Tim ekspedisi juga menemukan tiga spesies lobster baru yang bentuk giginya mirip jarum. Spesies langka lain adalah tanaman spikemoss di dataran tinggi Gunung Isarog. Sebelum itu tim peneliti lain juga menemukan salah satu dari tujuh spesies yaitu binatang kecil mengerat yang habitatnya ada di hutan Luzon dan hanya makan biji-bijian dan cacing.



Sumber : AP/LUK.

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.