ON LINE

Followers

PULAU BUDAK ELLIS.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Minggu, 22 September 2013

Meledaknya jumlah pekerja budak di selatan Amerika dan di berbagai pelosok Amerika, melalui penculikan, pengangkutan, dan penjualan, diakibatkan oleh sebuah sistem yang dikenal dengan nama segitiga perdagangan budak. Nama itu diambil dari tiga tahapan yang membentuk perdagangan budak.

Para pedagang budak dari Eropa mengirimkan kapal-kapal ke pantai barat Afrika untuk mengangkut warga Afrika yang diculik. Mereka kemudian diangkut dengan kapal itu melintasi jalur tengah menuju Hindia Barat dan Amerika.

Di Amerika Serikat, para budak itu dijual di pasar-pasar. Mayoritas budak umumnya memasuki Amerika melalui Pulau Budak Ellis, Charleston, SC. Mereka kemudian dipekerjakan di ladang-ladang kapas di sepanjang selatan Amerika. Charleston menjadi pelabuhan utama bagi kapal pengangkut budak yang memasuki Amerika Serikat.
Rombongan imigran kulit hitam memasuki Pulau Ellis.
Rombongan imigran kulit hitam memasuki Pulau Ellis.
Rombongan imigran turun di Karibia setelah menempuh perjalanan cukup panjang dari Afrika.
Rombongan imigran turun di Karibia setelah menempuh perjalanan cukup panjang dari Afrika.
Meski demikian, dari 12 juta warga Afrika yang diculik dan dibawa ke Dunia Baru, para budak itu kebanyakan diturunkan di Karibia dan Amerika Selatan. Hanya sekitar 500.000 orang yang dipekerjakan di Amerika Serikat. Uang hasil penjualan budak tersebut dinikmati bersama oleh para pedagang Eropa dan Amerika.

Sumber : Geo Weeks.

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.