ON LINE

Followers

LOMBA TEKNIK KREMASI JENAZAH.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Selasa, 23 Agustus 2016

Kremasi atau pembakaran jenazah adalah hal yang sangat penting di Tiongkok. Begitu pentingnya upacara kremasi, maka perlu digelar kompetisi teknik kremasi yang berlangsung di Beijing, 24-28 Desember 2015. Kompetisi kremasi ini merupakan yang pertama kali diadakan yang mengundang 54 peserta dari berbagai daerah di Tiongkok.

Untuk menunjukkan penghormatannya, masyarakat Tiongkok membersihkan makam dan meletakkan bunga. Mereka percaya, dengan membersihkan makam, berarti telah menyingkirkan segala hal yang mengganggu roh para leluhur
Untuk menunjukkan penghormatannya, masyarakat Tiongkok membersihkan makam dan meletakkan bunga. Mereka percaya, dengan membersihkan makam, berarti telah menyingkirkan segala hal yang mengganggu roh para leluhur. Karena keyakinan yang teguh, Wei Tong dan Wang Yuanyuan bekerja sebagai tenaga kebersihan makam Babaoshan, Beijing.
Miturut kantor berita Xinhua, para peserta dinilai berdasarkan aspek teknik, teori, dan kemampuan pribadi dalam  mengerjakan kremasi. Tingkat warna putih abu dan sikap penghormatan terhadap jenazah, misalnya, juga menjadi bahan pertimbangan dalam penilaian. Dua dari tiga pemenang kompetisi teknis kremasi adalah  Wei Tong dan Wang Yuanyuan.

Mereka bekerja  di Pemakaman Babaoshan, Beijing,  yang sangat prestisius. Tempat ini menjadi lokasi peristirahatan terakhir sejumlah nama beken, antara lain Jenderal  Zhu De, salah satu perintis Partai Komunis Tiongkok. Berdasarkan data 2014, ada 83.000 orang yang terdaftar sebagai ahli  ilmu penguburan di Tiongkok.

UPI / ATO.

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.