ON LINE

Followers

KANKER BISA MENYERANG SIAPA SAJA.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Rabu, 25 Maret 2015

Gaya hidup tak sehat, seperti merokok, kerap dituding menjadi pemicu utama kanker. Namun, riset terbaru dari Johns Hopkins Kimmel Cancer Center menyatakan, kanker bisa menyerang siapa saja secara acak. " Orang yang bebas dari kanker bisa mesti selama hidup terpapar agen penyebab kanker, seperti tembakau, kerap dianggap karena punya gen baik, ini lebih ke nasib baik saja, " kata Bert Vogelstein, Profesor Onkologi pada Johns Hopkins University School of Medicine, Senin ( 5/1 ).

Dr Bert Vogelstein.
Dr Bert Vogelstein.
Namun gaya hidup buruk bisa menambah faktor nasib buruk tumbuhnya sel kanker. Riset yang dipublikasikan di jurnal Science itu dilakukan dengan mengukur proporsi kejadian kanker secara statistik di banyak jenis jaringan. Hasilnya, kanker disebabkan mutasi acak saat sel induk membelah. Dua pertiga dari kasus kanker hanya bisa dijelaskan terutama oleh nasib buruk saat mutasi acak gen mendorong pertumbuhan kanker, sisanya karena lingkungan dan gen.

Sumber : Kilas Iptek / Science Daily /AIK.

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.