ON LINE

Followers

MENGAKTIFKAN CHAKRA MAHKOTA DAN TELAPAK TANGAN.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Sabtu, 08 September 2012

Postingan kemaren mengulas tentang penyaluran energi reiki ke orang lain jarak dekat. Dalam video yang saya sertakan dalam postingan tersebut, terlihat praktisi reiki sebelum menyalurkan reiki kepada pasien, melakukan gerakan salah satu tangannya di atas telapak tangan nya. Kira-kira gerakan apa  yang sepertinya di sedang melukiskan sesuatu di udara terbuka?

Sebagai kebiasaan yang harus dilakukan setiap hari oleh seorang praktisi reiki, adalah membiasakan diri mengaktipkan chakra mahkota dan chakra kedua telapak tangan. Cara mengaktifkan chakra tersebut, kalau praktisi reiki masih duduk di level 1 kelas reiki, dia cukup menggerakan salah satu telapak tangannya seakan-akan membuka sesuatu di chakra mahkotanya alias posisi di ubun-ubunnya. Jika dia sudah duduk di level 2 kelas reiki, praktisi reiki dapat menggambar simbol reiki SHK yang lalu diperkuat dengan simbol reiki CKR di atas chakra mahkota dan chakra kedua telapak tangannya.

Kegunaan mengaktifkan kedua chakra tersebut adalah, membuat semakin aktif, berkembang kedua chakra tersebut saat dimasuki energi reiki. Demikian pula saat melepaskan reiki keluar dari chakra kedua telapak tangannya, di mana energi reiki langsung mengarah ke pasien yang ada di hadapannya. Energi reiki  dalam waktu bersamaan juga disalurkan ke pasien secara jarak jauh tanpa mengenal ruang dan waktu lagi.

Berikut ini disertakan visualisasi tentang pengaktifan chakra telapak tangan praktisi reiki sebelum menyalurkan reiki ke pasien. Demonstrasi langkah demi langkah teknik penyembuhan untuk keluarga, teman dan orang lain REIKI Sumber : You Tube by :  7chakracom on Oct 9, 2007tahap 11. Posisi sentuhan tangan untuk mengalirkan energi bagi mengharmonikan aliran CHI atau tenaga suci pada chakra & aura tubuh.

[youtube=http://www.youtube.com/watch?feature=player_detailpage&v=kVOA_sFLGD4]

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.