Sebelum
beraktifitas di pagi hari sangat disarankan seseorang sarapan lebih
dulu agar dapat menunjang aktivitas tubuh saat dipakai bekerja. Bagi
pelajar tentu sangat bermanfaat agar dapat mengikuti pelajaran dengan
baik. Sarapan dengan menu mengandung protein sangat dianjurkan, pasalnya
mengonsumsi protein dapat mencegah atau mengurangi kebiasaan ngemil
makanan manis di malam hari.
Penelitian
kali ini memberikan wanita menu telur dan daging sapi yang menjadi
bahan untuk wafel telur dan sosis dan burrito. Selain menu tersebut,
peneliti menganjurkan responden mengonsumsi yoghurt Yunani polos dan
keju cottage. Jumlah protein yang ideal untuk sarapan adalah 35 gram.
0 komentar