ON LINE

Followers

MENGENALKAN AIR PUTIH PADA ANAK SEJAK DINI.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Rabu, 19 November 2014

Memperkenalkan air putih kepada anak-anak sejak bayi penting terkait pencegahan dehidrasi dan memberi kebiasaan positif  hingga dewasa. Memperkenalkan jus atau sari buah tak dilarang selama dilakukan setelah anak mengenal air putih. Begitu pentingnya air putih, pengenalannya disarankan segera setelah bayi bisa mengonsumsi selain air susu ibu.

Dokter Alan berpendapat bahwa air putih telah boleh diberikan pada seorang bayi yang telah memiliki sistem imun yg cukup matang, dan/atau bayi tersebut telah mendapatkan makanan padat selain ASI atau telah diberikan 32 ons susu formula dalam sehari.
Dokter Alan Grenee berpendapat bahwa air putih telah boleh diberikan pada seorang bayi yang telah memiliki sistem imun yg cukup matang. Bayi tersebut telah mendapatkan makanan padat selain ASI atau telah diberikan 32 ons susu formula dalam sehari.
Secara umum, anak usia 1 - 3 tahun butuh empat gelas per hari. " Jangan tunggu sampai anak mengeluh haus, " kata Ketua Indonesian Hydration Working Group ( IHWG ) Saptawati Bardosono dalam sosialisasi Urinary Color Chart ( UCC ) for Kids, di Jakarta, Rabu ( 8/10 ). Air putih bisa diberikan setiap dua jam.

Menurut Thirst Study tahun 2010, tak kurang dari 51 persen anak usia remaja di Indonesia mengalami dehidrasi ringan. Itu dapat berakibat terganggunya fokus, konsentrasi, dan emosi. Kurang air dapat menyebabkan kepanasan hingga masalah buang air besar.

Sumber : Kilas Iptek / A01.

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.