ON LINE

Followers

KURANGI RISIKO KANKER PROSTAT DENGAN MAKAN TOMAT.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Jumat, 28 November 2014

Penelitian pada 20.000 pria Inggris berumur 50-69 tahun menunjukkan, makan tomat lebih dari 10 porsi tiap minggu mengurangi risiko kanker prostat hingga 18 persen. Tomat yang dimakan bisa dalam bentuk apa saja, seperti tomat segar, jus tomat, atau olahan berbahan tomat. Sementara mengonsumsi 5 porsi buah dan sayur sehari bisa mengurangi risiko kanker prostat 24 persen lebih tinggi dibandingkan hanya 2,5 porsi sehari.

Itulah khabar baik bagi pria tentang menjaga kesehatan cegah terkena resiko kanker prostat. Untuk itulah peneliti pada Sekolah Kedokteran Sosial dan Komunitas Universitas Brisbol, Inggris, Vanessa Er, Rabu ( 27/8 ), mengatakan, " Tomat berperan penting dalam mencegah kanker prostat." Kenapa tomat begitu diperhatikan dalam penelitian ini ?

Tomat mudah didapat di pasar atau bisa menanam sendiri di kebun. Selain untuk menyuburkan kualitas sperma pria, tomat mencegah dari resiko kanker prostat.
Tomat mudah didapat di pasar atau bisa menanam sendiri di kebun. Selain untuk menyuburkan kualitas sperma pria, tomat mencegah dari resiko kanker prostat.
Sebab, manfaat tomat itu diperoleh karena tomat mengandung lycopene, antioksidan yang melindungi asam deoksiribonukleat alias DNA dan sel dari kerusakan. Zat gizi lain yang berperan dalam pencegahan kanker adalah selenium, yang ditemukan pada makanan berbahan tepung dan kalsium yang bisa diperoleh dari produk susu dan keju. Karena itu mari mengonsumsi tomat mumpung harganya terjangkau di kantong, atau Anda senang berkebun dengan menanam tomat ?

Sumber : Kilas Iptek / BBC / MZW.

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.