ON LINE

Followers

MENJODOHKAN KIWI.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Rabu, 08 Agustus 2012

Para petugas di Pusat Hewan Liar Selandia Baru senang karena upaya mereka menjodohkan sepasang kiwi langka tampaknya berhasil. Manukura, kiwi putih yang merupakan kiwi pertama yang lahir di pusat penangkaran, telah diperkenalkan dengan kiwi coklat.

" Mereka baik-baik saja, sudah makan bersama, " kata Manajer Pusat Hewan Liar Gunung Pukaha Philip Wisker. Ia mengatakan di Wairarapa ( 10/7 ), kiwi tidak akan aktif secara seksual hingga berusia 3 tahun. Para petugas penangkaran sangat berharap Manukura dan pacar barunya, yang hanya disebut dengan nama MB27, merasa cocok.
Kiwi putih Manukura di pusat penangkaran Hewan Liar Selandia Baru, siap dijodohkan dengan kiwi coklat.
Jika sudah meras cocok satu sama lain, mereka diharapkan akan menghasilkan keturunan. Upaya perjodohan kedua kiwi itu merupakan bagian dari operasi penangkaran yang dilakukan oleh pusat hewan liar tersebut. Semoga berhasil dalam upaya mengawinkan kedua jenis kiwi itu.

Video kiwi putih Manukura akan di jodohkan dengan kiwi coklat :

[youtube=http://www.youtube.com/watch?v=GKRXX1inGps&feature=player_detailpage]

( Reuters/JOE ).

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.