ON LINE

Followers

MIKROBA BUATAN BEROPERASI DENGAN MINIM GEN.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Sabtu, 20 Agustus 2016


Sekelompok peneliti yang dipimpin wirausaha bidang riset asal Amerika Serikat, Craig Venter, menciptakan bakteri semisintesis mengandung kurang dari 500 gen di laboratoriom. Mikroba itu hidup dengan jumlah gen paling rendah dibandingkan dengan seluruh mikroba yang diketahui dari alam. Upaya mendapat mikroba dengan jumlah gen minim untuk mendorong batas riset dasar guna memperoleh metode baru membuat obat serta bahan kimia lain.

Inilah wujud sel sintesis pertama yang telah hidup.
Inilah wujud sel sintesis pertama yang telah hidup.
sejumlah ilmuwan lain yang tergabung dalam J. Craig Venter Institute (JCVI) mensintesis jutaan pasangan basa kromosom bakteri Mycoplasma mycoides, kini mereka berhasil menciptakan organisme hidup dengan genom yang sepenuhnya sintetis pertama di dunia.
Sejumlah ilmuwan lain yang tergabung dalam J. Craig Venter Institute (JCVI) mensintesis jutaan pasangan basa kromosom bakteri Mycoplasma mycoides, kini mereka berhasil menciptakan organisme hidup dengan genom yang sepenuhnya sintetis pertama di dunia.
" Visi jangka panjang kami mampu merancang dan membangun organisme sintesis sesuai permintaan. Anda suatu saat dapat menambah fungsi spesifik dan merancang akan seperti apa dampaknya, " ucap Daniel Gibson, salah satu penulis riset, yang dipublikasikan Science, Jumat ( 25/3 ). Peneliti berpikir, sel-sel mikroba rancangan mereka bisa menjadi wahana bagi banyak penerapan di industri, seperti untuk obat, biokimia, bahan bakar hayati, pangan, dan pertanian.
 
Setelah berbagai percobaan dan kegagalan, tim peneliti membuat organisme sintesis menggunakan mikroba Mycoplasma, dijuluki Syn 3.0 yang hanya memiliki 473 gen. Itu setengah jumlah gen yang ditemukan pada mikroba di alam.

Sumber : Kilas Iptek / BBC / JOG.

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.