ON LINE

Followers

MENYUSUI KURANGI DEPRESI PASCA PERSALINAN.

Diposting oleh BLOG SEHAT ALAMI Rabu, 10 September 2014

Satu di antara 10 ibu mengalami depresi pasca melahirkan. Itu bersumber pada tekanan pasca persalinan, seperti rasa sakit, kurang tidur, dan perasaan cemas. Studi di barat daya Inggris terhadap 13.998 ibu yang berencana menyusui anaknya menunjukkan, risiko depresi itu turun hingga setengahnya saat mereka mulai menyusui. Namun bagi ibu yang berniat menyusui, tetapi tak mampu, risiko depresi justru naik dua kali lipat.

Manfaat menyusui untuk kesehatan bayi sudah jelas dan Badan Kesehatan Dunia merekomendasikan pemberian ASI selama enam bulan pertama.
Manfaat menyusui untuk kesehatan bayi sudah jelas dan Badan Kesehatan Dunia merekomendasikan pemberian ASI selama enam bulan pertama.
" Ini bagaikan dua sisi mata uang, " kata Maria Iacovou, dari Universitas Cambridge, Inggris, kepada BBC, Rabu ( 20/8 ). Namun dampak panjang menyusui terhadap risiko depresi pasca persalinan belum diketahui. Hal itu karena kecilnya jumlah responden yang masih menyusui hingga beberapa bulan setelah melahirkan.

Sumber : Kilas Iptek / BBC / MZW

0 komentar

Posting Komentar

SOFTWARE PSR.

ARUMSEKAR ON FACE BOOK.

REIKI LIKE

KOTA DAN NEGARA

STATISTIK ALEXA

About Me

Foto saya
Saya adalah manusia biasa seperti Anda juga yang sama-sama mengarungi hidup ini dengan menjalin tali persahabatan.Masih ingin belajar untuk meningkatkan pengetahuan khususnya bidang kesehatan alami. Karena itu saya tertarik belajar REIKI dan dengan REIKI pula saya belajar menyembuhkan diri sendiri dari gangguan penyakit. Namun demikian saya juga berteman dengan kalangan medis yang berprofesi dokter, perawat sekaligus sebagai Praktisi Reiki. Dengan merekalah saya belajar untuk menjadi manusia sehat baik jasmani dan rukhani. Senang melakukan perjalanan dinas karena tuntutan pekerjaan.

Blog Archive

ARUM ON BLOG SPOT COM.